Kunci Jawaban Kelas 1 Tema 8 SD Halaman 170, Subtema 4: Bencana Alam, Pembelajaran 2

oleh -27 views
Kunci Jawaban Kelas 1 Tema 8 SD Halaman 170, Subtema 4: Bencana Alam, Pembelajaran 2
Kunci Jawaban Kelas 1 Tema 8 SD Halaman 170, Subtema 4: Bencana Alam, Pembelajaran 2

SEMANGAT BELAJAR – Berikut ini disajikan kunci jawaban untuk Kelas 1 SD/MI. Adik-adik dapat menggunakannya sebagai pedoman untuk belajar.

Kunci jawaban Kelas 1 Tema 8 membahas tentang pembelajaran 2 yang dimulai dari halaman 168 sampai 170, pembelajaran 2, Tema 8 Peristiwa Alam, Subtema 4 Bencana Alam.

Kunci jawaban ini juga disertai materi yang sesuai dengan Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi tahun 2017. Materi tersebut meliputi ‘olahraga air’, ‘bercerita dengan kalimat terima kasih’, ‘membedakan ungkapan kalimat terima kasih’. Pembahasan berada pada halaman 170.

Kunci jawaban Kelas 1 Tema 8 ini juga diharapkan dapat membantu orang tua dan guru dalam mengoreksi jawaban siswa.

Ayo Mencoba

Aktivitas Air

Udin dan teman-teman berada di kolam renang. Mereka sedang melakukan aktivitas air. Mereka berdiri dua-dua berjajar ke samping. Mereka berdiri sambil berpegangan tangan.

Teman yang berdiri di sisi kolam renang memegang pinggir kolam. Lalu, mereka berjalan di dalam air mengelilingi kolam. Menjaga keselamatan saat di dalam kolam.

Dapatkah kamu berjalan di dalam air? Berhati-hatilah saat berjalan di dalam kolam. Mintalah orang dewasa menemanimu. Pegang pinggiran kolam. Agar tetap selamat saat beraktivitas air.

Ayo Membaca

Udin dan teman-teman kembali ke kelas. Saat di kelas, mereka membaca berita. Berita tentang bencana banjir.

Bacalah berita tentang bencana banjir di bawah ini.

No More Posts Available.

No more pages to load.