Di dapur, Dayu melihat benda-benda yang digunakan untuk memasak. Banyak pula bahan-bahan untuk dimasak. Seperti bawang, cabe, minyak goreng, dan kecap. Perhatikan gambar dapur rumah Dayu berikut ini!
Kamu telah mengamati gambar di atas. Kelompokkan benda-benda yang ada dalam gambar sesuai wujudnya. Tuliskan hasil pengamatan dalam tabel berikut!
Jawaban:
Benda Padat
– Panci
– Kompor
– Sendok
Benda Cair
– Air
– Minyak Goreng
– Cuka
Benda Gas
– Oksigen
– Udara
– Asap
Kunci Jawaban Halaman 62
Ayo Mencoba
Amati lingkungan sekolahmu. Kamu tentu dapat menemukan benda padat, cair, dan gas. Tuliskan benda-benda tersebut dalam kotak berikut!
Jawaban:
Benda Padat
– Panci
– Kompor
– Sendok
Benda Cair
– Air
– Minyak Goreng
– Cuka
Benda Gas
– Oksigen
– Udara
– Asap
Kamu telah mengamati benda-benda di sekitarmu. Jawablah pertanyaan berikut ini!
1. Benda dikelompokkan ke dalam tiga wujud. Tuliskan ketiga wujud benda tersebut!
Jawaban:
Benda padat, cair, dan gas.
2. Tuliskan dua contoh benda padat di sekitarmu!
Jawaban:
Meja dan Kursi.
3. Tuliskan dua contoh benda cair di sekitarmu!
Jawaban:
Air dan Sirop
4. Tuliskan dua contoh benda gas di sekitarmu!
Jawaban:
Uap Air dan Elpiji
Ayo Mengamati
Pernahkah kamu naik alat transportasi seperti pada gambar? Tahukah kamu, termasuk ke dalam wujud benda apakah motor itu?