Berdasarkan penjelasan di atas, tulislah pertanyaan sebanyak-banyaknya tentang bagaimana melestarikan tanaman yang kamu pilih. Selain itu, tulislah juga pertanyaan mengenai bagaimana menjaga keseimbangan agar tanaman tersebut tidak habis.
Tambahkan pertanyaanmu ke dalam daftar pertanyaan sebelumnya
Kunci Jawaban Halaman 4 dan 5
Ayo Mengamati
Amati gambar berikut
Tulis sedikitnya 5 pertanyaan tentang gambar.
Jawaban:
1. Apa saja jenis pekerjaan yang ada di daerah pantai?
2. Mengapa penduduk daerah pantai banyak menjadi nelayan?
3. Mengapa di daerah pegunungan banyak penduduk bekerja pada perkebunan?
4. Apa saja pekerjaan yang banyak dilakukan penduduk di daerah pegunungan?
5. Mengapa di dataran rendah banyak terdapat lahan persawahan?
Diskusikan pertanyaan dan hasil pengamatan dengan temanmu. Tulis perbedaan yang kamu temukan dari ketiga tempat tersebut.
Jawaban:
Dari lokasi ketinggian. Perbedaan pertama dari dataran tinggi dan juga dataran rendah bisa kita lihat dari lokasi dan juga ketinggian dari kedua dataran tersebut.Dataran rendah, secara teoritis merupakan suatu dataran yang berlokasi dengna ketinggian dibawah 200 mdpl (diatas permukaan laut. Sedangkan dataran tinggi merupakan daerah dataran yang memilki ketinggian diatas 200 mdpl (diatas permukaan laut).
Dari lokasi dan lingkungan sekitar. Dataran rendah kebanyakan merupakan daerah yang berdekatan lokasinya dengan pantai, serta hilir sungai sehingga akan mudah menjadi penyebab banjir. Sedangkan dataran tinggi merupakan dataran yang lokasi sekitarnya mirip seperti pegunungan dan juga perbukitan.