SEMANGAT BELAJAR – Kunci jawaban membahas tentang pembelajaran 2 yang dimulai dari halaman 13 sampai 20. Kunci jawaban membahas soal yang terdapat pada halaman 14, 15, 16, 17, 18, 19, dan 20 pembelajaran 2, Subtema 1 Jenis-jenis Pekerjaan, Tema 4 Berbagai Pekerjaan.
Kunci jawaban ini juga disertai materi yang sesuai dengan Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi tahun 2017. Materi tersebut meliputi ‘menemukan luas persegi’, ‘mendiskusikan makna sila pertama Pancasila’, ‘menggambar sesuai kreasi’.
Kunci jawaban Kelas 4 Tema 4 ini juga diharapkan dapat membantu orang tua dan guru dalam mengoreksi jawaban siswa.
Berikut ini disajikan kunci jawaban untuk Kelas 4 SD/MI. Adik-adik dapat menggunakannya sebagai pedoman untuk belajar.
Baca juga:Kunci Jawaban Kelas 4 Tema 4 Halaman 25 26 27, Subtema 1: Jenis-jenis Pekerjaan, Pembelajaran 3
Baca juga:Kunci Jawaban Kelas 4 Tema 4 Halaman 2 3 4 5 7 8 9 10 11, Subtema 1: Jenis-jenis Pekerjaan, Pembelajaran 1
Ayah Udin seorang arsitek. Ia merancang sebuah bangunan. Seorang arsitek akan menggambar rancangan bangunannya di atas kertas berpetak. Mereka harus mengetahui luas dan keliling dari rancangan bangunannya.
Bagaimana mengetahui luas dan keliling? Ayo, kita pelajari!
Kunci Jawaban Halaman 14 dan 15
Ayo Mencoba
Potonglah kertas menjadi persegi satuan-satuan dengan panjang sisi 1 cm! Letakkan persegi satuan sehingga menutupi seluruh permukaan persegi!