Kunci Jawaban Kelas 5 Tema 5 Halaman 60 61 62 63 65, Subtema 2: Hubungan Antarmakhluk Hidup dalam Ekosistem, Pembelajaran 2

oleh -96 views
Kunci Jawaban Kelas 5 Tema 5 Halaman 13 15 16 17, Subtema 1: Komponen Ekosistem, Pembelajaran 2
Kunci Jawaban Kelas 5 Tema 5 Halaman 13 15 16 17, Subtema 1: Komponen Ekosistem, Pembelajaran 2

Kamu tentu tahu bahwa ayam menghasilkan telur yang bermanfaat bagi manusia. Ketika kita memakan telur ayam saat sarapan, kita mendapatkan energi dari telur ayam tersebut. Lalu, dari manakah ayam mendapatkan energi untuk menghasilkan telur? Diskusikanlah bersama dengan teman sebangkumu.

Jelaskan mengenai rantai makanan. Tuliskan pada tempat yang tersedia di halaman 61.

Jawaban:

1. Padi merupakan produsen karena dapat menghasilkan makanan sendiri. Setiap produsen akan dimakan oleh konsumen tingkat I yaitu tikus.
2. Tikus menjadi konsumen tingkat I karena tikus merupakan hewan omnivor yang juga memakan padi untuk memperoleh energi. Sebagai konsumen tingkat I, tikus akan dimakan oleh konsumen tingkat II yaitu ular.
3. Ular menjadi konsumen tingkat II karena ular merupakan hewan karnivor yang memakan tikus untuk mempertahankan hidupnya. Sebagai konsumen tingkat II, ular akan dimakan oleh konsumen tingkat III yaitu burung elang.
4. Burung elang menjadi konsumen tingkat III karena ular merupakan hewan karnivor yang memakan mendapatkan energi dengan memakan ular. Sebagai konsumen tingkat III, burung elang akan mati. Bangkai burung elang akan diurai oleh mikroorganisme seperti jamur.
5. Jamur menjadi pengurai karena jamur berperan dalam mengurai konsumen tingkat III untuk berkembang biak. Hasil penguraian yang terdiri dari zat-zat tertentu yang kemudian akan masuk ke dalam tanah dan dimanfaatkan oleh tumbuhan sebagai sumber makanan.

No More Posts Available.

No more pages to load.