SEMANGAT BELAJAR – Berikut disajikan kunci jawaban untuk adik-adik Kelas 6 SD/MI/. Kunci jawaban ini dapat adik-adik gunakan sebagai pedoman dalam belajar, khususnya Pembelajaran 5 yang mulai dari halaman 83 sampai 88.
Tema yang dibahas yaitu Tema 4 Globalisasi, Subtema 2 Globalisasi dan Manfaatnya. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi tahun 2018.
Kunci jawaban berikut berisi pembahasan soal pada halaman 84, 85, 86, 87, dan 88. Kunci jawaban juga menguraikan materi ‘mendiskusikan penyalahgunaan narkotika dan dampaknya’, ‘membuat poster tentang bebas norkotika’, dan ‘menyelesaikan masalah tentang volume bangun ruang gabungan’.
Nah, simaklah Kunci jawaban Kelas 6 Tema 4 berikut. Semoga kunci jawaban ini juga dapat membantu orang tua dan guru dalam mengoreksi jawaban siswa.
Baca juga:Kunci Jawaban Kelas 6 Tema 4 Halaman 89 91 92 94 95, Subtema 2: Globalisasi dan Manfaatnya, Pembelajaran 6
Baca juga:Kunci Jawaban Kelas 6 Tema 4 Halaman 75 76 78 79 80 81 82, Subtema 2: Globalisasi dan Manfaatnya, Pembelajaran 4
Kunci Jawaban Halaman 84 85 86
Ayo Berdiskusi
Bacalah teks berikut.
Masyarakat ASEAN Bebas Narkoba
Masyarakat ASEAN Bebas Narkoba Era globalisasi memberi kemudahan masyarakat dalam hal komunikasi dan transportasi. Seakan menjadikan dunia tanpa batas. Hal ini juga meningkatkan peredaran dan perdagangan narkoba di seluruh dunia, termasuk di Indonesia.