Kunci Jawaban Kelas 6 Tema 9 Halaman 119 121 122 123 125 126 129 130, Subtema 2: Benda Angkasa Luar dan Rahasianya, Pembelajaran 5

oleh -44 views
Kunci Jawaban Kelas 6 Tema 9 Halaman 119 121 122 123 125 126 129 130, Subtema 2: Benda Angkasa Luar dan Rahasianya, Pembelajaran 5
Kunci Jawaban Kelas 6 Tema 9 Halaman 119 121 122 123 125 126 129 130, Subtema 2: Benda Angkasa Luar dan Rahasianya, Pembelajaran 5

Bulan merupakan salah satu benda langit yang dengan mudah dapat disaksikan dari Bumi tempat kita tinggal. Perhatikan gambar Bulan di bawah.

Diskusikanlah bersama teman sebangkumu tentang apa saja yang kamu ingin ketahui tentang Bulan. Tuliskanlah pertanyaanmu pada sebuah kertas dan tempelkan di papan tulis.
Jawaban:
1. Mengapa sinar bulan tidak terasa panas?
2. Berapa jarak bumi ke bulan??
3. Mengapa bentuk Bulan terlihat berbeda-beda?
4. Mengapa bulan di sebut sebagai satelit Bumi?
5. Mengapa bisa terjadi gerhana Bulan?

Pernahkah kamu menyadari bahwa pada saat tertentu kamu tidak dapat menyaksikan Bulan bersinar, padahal langit malam sedang cerah? Terkadang kamu perhatikan bahwa bentuk Bulan juga berganti-ganti. Apakah yang sebenarnya terjadi? Bacalah bacaan berikut ini dengan saksama.

Ayo Membaca

Bulan yang Setia kepada Bumi

Bulan adalah salah satu benda langit yang mungkin paling sering terlihat di Bumi, selain Matahari. Bulan adalah satelit Bumi karena Bulan berputar mengelilingi Bumi. Bulan melakukan rotasi terhadap Bumi. Selain itu Bulan juga berotasi pada porosnya sendiri selama kurang lebih 28 hari, hampir sama dengan waktu Bumi berotasi. Bulan adalah satu-satunya satelit Bumi. Bulan akan terus mengitari Bumi.

Jarak Bulan yang cukup dekat dengan Bumi membuatnya jaraterlihat besar bila dilihat dari Bumi. Bulan berjarak 384.000 kilometer dari Bumi. Suhu di permukaan Bulan adalah 100°C di siang hari dan negatif 170°C pada malam hari. Siang dan malam berlangsung selama kira-kira dua minggu.

No More Posts Available.

No more pages to load.