Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4 Halaman 146 147 148 149 150 153, Subtema 3 Pembelajaran 3

oleh -830 views

Sebelumnya kamu harus mendiskusikan dengan temanmu cara bermainnya.

Permainan Engklek memerlukan keterampilan lokomotor, yaitu kemampuan untuk melakukan gerakan anggota tubuh sehingga seluruh tubuh berpindah tempat. Keterampilan lokomotorsangat penting untuk mengukur kemampuan motorikmu.

Beberapa keterampilan lokomotor dasar yang perlu kamu kuasai adalah:
• Berjalan
• Berlari
• Melompat

1. Apa saja keterampilan lokomotor yang kamu perlukan dalam permainan engklek?
Jawaban:
Permainan engklek memutuhkan keterampilan berjalan, berlari, dan melompat.

2. Apakah kamu dapat melakukan keterampilan tersebut dengan baik? Jelaskan.
Jawaban:
Saya dapat melakukanya dengan baik.

Ceritakan pengalamanmu bermain engklek kepada temanmu.
• Apa kesulitan yang kamu temui ketika bermain engklek?
Jawaban:
Kesulitan yang saya hadapai adalah saat melompati sawah milik pemain lain.

• Apa yang berhasil kamu capai?
Jawaban:
Saya berhasil mendapatkan beberapa petak/sawah.

• Apa manfaat permainan engklek bagimu?
Jawaban:
Permainan engklek dapat melatih gerak lokomotor berlari, berjalan dan melompat.

Kunci Jawaban Halaman 147 148 149 150

Ayo Menulis

Selain permainan Engklek, bangsa Indonesia juga mempunyai banyak permainan yang diwariskan secara turun-temurun. Mari kita cari tahu lebih jauh tentang budaya Fahombo Batu atau Lompat Batu yang biasa dilakukan oleh Msasyarakat Nias.

Dengarkan gurumu saat bercerita. Tulislah gagasan pokok dan pendukungnya pada diagram yang ada.

Fahombo Batu

Tradisi Fahombo Batu berasal dari suku Nias. Suku Nias berasal dari Pulau Nias yang terletak di sebelah barat pulau Sumatera. Lompat batu atau yang dikenal dengan Fahombo Batu merupakan ciri khas masyarakat Nias.

No More Posts Available.

No more pages to load.