Sampaikan hasil pekerjaanmu kepada gurumu.
Jawaban:
Indonesia VS Thailand
Perbedaan:
– Indonesia berbentuk Republik sedangkan Thailand berbentuk kerajaan
– Indonesia kepala negara dan kepala pemerintahan dipegang presiden, sedangkan thailand dipegang Raja dan Perdana Menteri
– Indonesia pernah dijajah oleh Portugis, Belanda dan Jepang, sementara – Thailand tidak pernah secara resmi dijajah negara manapun.
– Indonesia adalah negara kepulauan, sementara Thailand hanya terdiri atas daratan.
– Semboyan Indonesia adalah Bhinneka Tunggal Ikka sedangkan Thailand adalah Bangsa, Agama, Raja
Persamaan:
– Keduanya merupakan negara pendiri ASEAN
– Kedua negara terletak di kawasan Asia Tenggara.
– Kedua negara berbatasan dengan Malaysia.
– Pemilu di kedua negara bertujuan untuk memilih wakil rakyat
– Kedua negara ini sama-sama menerapkan sistem desentralisasi, dimana kekuasaan yang berdaulat berada ditangan rakyat.
Baca juga:Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 128 129 131 132, Subtema 3 Pembelajaran 2
Baca juga:Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 106 107 108 109, Subtema 2 Pembelajaran 6
Ayo Renungkan
• Apa yang telah kamu pelajari hari ini?
• Sudahkah kamu mempraktikkan peduli lingkungan dengan menyayangi hewan di lingkunganmu?
—
Kegiatan Bersama Orang Tua
• Sampaikanlah pentingnya menjaga kelestarian hewan kepada orang tuamu.
• Tuliskan hasil diskusi bersama orang tuamu, kemudian tunjukkan pada gurumu pada kegiatan berikutnya.