Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 Halaman 160 161 162 165 166 Pembelajaran 5 Subtema 3 Buku Tematik

oleh -10,500 views
Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 Halaman 160 161 162 165 166 Pembelajaran 5 Subtema 3 Buku Tematik
Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 Halaman 160 161 162 165 166 Pembelajaran 5 Subtema 3 Buku Tematik

b. Cara Membuat Agar-Agar Lumut
1. Campur agar–agar, gula pasir dan air lalu nyalakan kompor dengan api sedang, aduk gula sampai larut.
2. Dalam wadah lain kocok lepas telur, masukan santan dan pasta pandan aduk rata.
3. Jika air agar-agar sudah mendidih dan sudah mulai mengental, tuangkan campuran telur dan santan aduk cepat dengan sendok sayur.
4. Aduk perlahan sampai mendidih, begitu mendidih matikan api, tuang ke loyang, dinginkan, potong-potong.

c. Perubahan wujud yang terjadi pada proses pembuatan agar-agar adalah membeku yaitu perubahan wujud benda dari cair menjadi padat.

5. Lengkapilah dengan gambarnya. Carilah gambar dari majalah, koran, atau internet.

Jawaban:

6. Lakukan kegiatan ini di rumah. Salinlah informasi yang didapat di kertas!

Ayo Berkreasi

Agar es krim tetap membeku tanpa menggunakan mesin pendingin, Ayah Siti menyimpan es kering di dalam kotak penyimpanan es krim.

Ayah Siti membeli 1 kg es kering. Setelah tiga jam diletakkan di tempat terbuka, lama-kelamaan es kering mengecil dan ada yang menghilang. Mengapa? Ternyata, terjadi peristiwa menyublim pada es kering tersebut. Ketika ditimbang es kering yang tersisa 400 gram. Berapa gram es kering yang telah berubah menjadi gas?

Jawaban:

Berat es kering mula-mula = 1 kg
Sisa berat es kering setelah 3 jam = 400 gram
Jumlah es kering yang menyublim adalah
1 kg – 400 gram = 1.000 gram – 400 gram = 600 gram
Jadi, es kering yang berubah menjadi gas adalah 600 gram.

No More Posts Available.

No more pages to load.