Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 50 52 Pembelajaran 6 Subtema 1 Buku Tematik K13

oleh -711 views
Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 50 52 Pembelajaran 6 Subtema 1 Buku Tematik K13
Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 50 52 Pembelajaran 6 Subtema 1 Buku Tematik K13

SEMANGAT BELAJAR – Simak di bawah ini kunci jawaban Tema 5 Kelas 5 SD/MI halaman 50 dan 52, Pembelajaran 6.

Pembelajaran 6 yang dimulai dari halaman 48 sampai 52, merupakan materi Subtema 1 Komponen Ekosistem.

Buku Kelas 5 Tema 5 berjudul Ekosistem, merupakan Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Kunci jawaban Tema 5 Kelas 5 ini diharapkan dapat membantu para orang tua siswa dan guru dalam mengoreksi jawaban anak.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 56 57 58 59 Pembelajaran 1 Subtema 2 Buku Tematik

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 40 41 42 46 Pembelajaran 5 Subtema 1 Buku Tematik

Kunci Jawaban Halaman 52

Perubahan Ekosistem

Ekosistem mengalami perubahan sepanjang waktu. Komponen-komponen di dalam ekosistem dapat mengalami peningkatan maupun penurunan jumlah. Misal, pada saat musim hujan, sebuah kebun akan mendapatkan lebih banyak air hujan daripada saat musim kemarau. Tanaman tumbuh dengan baik. Tikus-tikus tanah juga akan mendapatkan lebih banyak makanan daripada biasanya. Kondisi ini akan peningkatan populasi tikus tanah di kebun tersebut. Peningkatan jumlah tikus tanah akan mengakibatkan meningkatnya populasi ular tanah. Peningkatan ini disebabkan ular tanah mendapatkan banyak makanan berupa tikus tanah pada musim itu.

Pada musim kemarau, air hujan yang turun di kebun tersebut tentu berkurang. Tanaman tumbuh lebih lambat. Makanan yang dihasilkannya juga lebih sedikit. Keadaan ini akan mengakibatkan menurunnya populasi tikus tanah yang memakan tanaman di kebun itu. Akibatnya, populasi ular tanah pun akan berkurang karena berkurangnya sumber makanan pada musim itu.

No More Posts Available.

No more pages to load.