9. Bagaimana kamu menghargai keberagaman usaha dan ekonomi yang ada di sekitarmu?
Jawaban: Keberagaman ekonomi merupakan suatu fenomena yang tidak dapat dihindari. Bagi saya sendiri, keberagaman ekonomi sangat bermanfaat karena membantu saya dalam memenuhi kebutuhan saya baik berupa barang maupun jasa dengan lebih dekat.
10. Apa manfaat keberagaman ekonomi bagimu dan keluargamu?
Jawaban: Hampir semua kebutuhan saya dan keluarga saya dapat terpenuhi dari keberagaman ekonomi yang ada di sekitar tempat tinggal saya.
—
11. Selesaikan soal-soal di bawah ini.
Hitunglah volume bangun gabungan berikut.
a)
Jawaban:
Vt = volume balok + volume kubus
Vt = (16 x 8 x 5) + (83)
Vt = 640 + 512
Vt = 1.152 cm3
b)
Jawaban:
Vt = (6 x 10 x 0,5) + (1/2 x 6 x (4,5 – 0,5) x 10)
Vt = 30 + (3 x 4 x 10)
Vt = 30 + 120
Vt = 150 m3
c)
Jawaban:
Vt = volume tabung + volume kerucut
Vt = (π x 52 x 12) + (1/3 x π x 52 x 12)
Vt = (3,14 x 25 x 12) + (1/3 x 3,14 x 25 x 12)
Vt = 942 + 314
Vt = 1.256 cm3
d) Sebuah bola mempunyai diameter 18 cm. berapakah volume bola tersebut?