Kapan kita mengisi formulir?
Jawaban: Ketika akan mengikuti suatu kegiatan atau akan menjadi anggota suatu organisasi.
Apa yang dapat kamu simpulkan tentang formulir?
Jawaban: Formulir menjadi syarat tertulis sebelum seseorang dapat mengikuti suatu kegiatan atau menjadi anggota suatu organisasi. Dengan formulir, suatu panitia atau organisasi dapat mengenal data diri seseorang dan menggali informasi lainnya.
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 Halaman 16 17 18 19 20 21 22 23 24 Pembelajaran 2 Subtema 1
Ayo Renungkan
– Apa yang kamu pelajari dari kegiatan hari ini?
– Apa yang sudah kamu pahami dengan baik?
– Apa yang belum kamu pahami?
– Apa yang akan kamu lakukan agar lebih paham?
Kerja Sama dengan Orang Tua
Ceritakan kepada orang tuamu tentang formulir yang telah kamu pelajari. Minta orang tuamu menulis komentar tentang ceritamu.
—
*)Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.
Sumber:
– Buku Guru SD/MI Kelas VI Tema 5 Wirausaha Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
– Buku Siswa SD/MI Kelas VI Tema 5 Wirausaha Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
– Koesrow.blogspot.com