Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Tema 3 Kelas 1 Semester 1

oleh -21 views
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Tema 3 Kelas 1 Semester 1
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Tema 3 Kelas 1 Semester 1

SEMANGAT BELAJAR – Simaklah soal ujian dan kunci jawaban Penilaian Akhir Semester (PAS) atau Ulangan Akhir Semester (UAS) Tema 3 untuk siswa kelas 1 SD/MI berikut!

Soal ini merupakan gambaran bentuk soal yang akan diujikan pada Ujian Akhir Semester (UAS/PAS) Tahun Ajaran 2021/2022 Semester 1/Ganjil. Pembahasannya sudah disesuaikan dengan silabus dan materi yang terdapat pada buku Kelas 1 SD/MI Tema 3 Kegiatanku  Kurikulum 2013 edisi revisi 2018.

Nah, adik-adik dapat mempelajari soal dan kunci jawaban PAS/UAS berikut untuk mempersiapkan diri sebelum menghadapi Ujian Akhir Semester (UAS/PAS) nanti.

Soal Pilihan Ganda dan Jawaban PAS Kelas 1 Tema 3

Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!

1. Apa yang menjadi Dasar Negara Republik Indonesia…
a. Pancasila
b. Garuda
c. Beringin
d. Kesatuan
Jawaban: a

2. Simbol Pohon beringin merupakan simbol pancasila sila ke…
a. Satu
b. Tiga
c. Dua
d. Lima
Jawaban: b

3. Sebutkan Simbol Pancasila yang kedua…
a. Bintang
b. Rantai
c. Pohon beringin
d. Kepala Banteng
Jawaban: b

4. Bunyi pancasila yang ke 2 adalah…
a. Ketuhanan yang maha esa
b. Kerakyatan yang di pimpin oleh hikmat dalam permusyawaratan/perwakilan
c. Kemanusiaan yang adildan beradab
d. Persatuan Indonesia
Jawaban: c

5. Ciri khas suasana pada pagi hari tiba adalah…
a. Ayam berkokok
b. Petani pulang dari sawah
c. Matahari terbenam
d. Suasana panas
Jawaban: a

No More Posts Available.

No more pages to load.