7. Cara untuk mencari keliling persegi panjang adalah ….
Jawaban:
2 x (panjang + lebar)
8. Luas persegi panjang dibawah ini adalah ….
Jawaban:
L = panjang x lebar
L = 8 x 5
L = 40 cm
9. Ruangan kelas panjangnya 8 m dan 6 m. Maka luasnya adalah ….
Jawaban:
L = panjang x lebar
L = 8 x 6
L = 48 m
10. Pagar yang dibutuhkan untuk mengelilingi ladang berbentuk persegi dengan panjang sisi 35 m adalah ….
Jawaban:
K = 4 x sisi
K = 4 x 35
K = 140 m
Jawablah Pertanyaan Berikut dengan Benar!
1. Gambarlah sudut lancip, sudut siku-siku dan sudut tumpul!
Jawaban:
Gambar sudut lancip, siku-siku dan tumpul:
2. Sebutkan bangun datar yang memiliki sudut siku-siku!
Jawaban:
Bangun datar yang memiliki sudut siku-siku :
– Segi empat
– Segitiga siku-siku
– Persegi panjang
3. Pak Joko mempunyai sawah berbentuk persegi panjang. Panjangnya 100 m dan lebarnnya 50 m. Pak Joko ingin membuatkan pagar jaring untuk menglilingi sawahnya. Berapakah panjang jaring yang dibutuhkan Pak Joko?
Jawaban:
Diketahui:
– Sawah berbentuk persegi panjang
– Panjang = 100 m
– Lebar = 50 m
Ditanya: keliling?
Jawab:
K = 2 x (Panjang + lebar)
K = 2 x (100 m + 50 m)
K = 2 x 150 m
K = 300 m