4. Sebutkan sikap-sikap yang baik dalam musyawarah!
Jawaban:
Sikap-sikap yang baik dalam musyawarah adalah sebabagi berikut :
a. Menghormati orang lain
b. Menghargai orang yang berbicara
c. Tidak memaksakan kepentingan pribadi
d, Menerima hasil keputusan musayawarah
e. Berbicara dengan sopan
5. Sebutkan manfaat bekerja keras!
Jawaban:
Manfaat bekerja keras adalah sebagai berikut :
a. Mendapatkan hasil yang lebih memuaskan
b. Pekerjaan lebih mudah berhasil
c. Menumbuhkan semangat bekerja
d. Lebih semangat meraih kesuksesan
e. Tidak mudah berputus asa
—
*)Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.
(Semangat Belajar)