Soal dan Pembahasan Kunci Jawaban PAT PAS UAS Tema 8 SD Kelas 3 Tahun 2022

oleh -227 views
Soal dan Kunci Jawaban PAT PAS UAS Tema 8 Kelas 3 SD Tahun 2022
Soal dan Kunci Jawaban PAT PAS UAS Tema 8 Kelas 3 SD Tahun 2022

8. Teknik apa saja yang digunakan dalam pembuatan rumah-rumahan?
Jawaban:
– Memotong
– Menggunting
– Menempel
– Menyambung

9.  
Jelaskan cara melakukan latihan keseimbangan seperti gambar diatas!
Jawaban:
1. Berdiri tegak.
2. Angkat kaki kirimu.
3. Berdirilah dengan satu kaki dan jagalah keseimbangan.
4. Bertahanlah sampai hitungan kesepuluh.
5. Angkat kaki kanan.
6. Berdirilah dengan satu kaki dan jagalah keseimbangan.
7. Bertahanlah sampai hitungan kesepuluh.

10.  
Jelaskan cara bermain permainan diatas!
Jawaban:
1. Semua peserta duduk membentuk lingkaran. Posisi kaki menjulur kedalam lingkaran.
2. Setiap peserta berpegangan kuat. Dapat juga menggunakan tali untuk berpegangan. Lakukan sesuai gambar. Semakin rapat jarak antar pemain akan semakin baik.
3. Semua peserta berusaha untuk berdiri secara bersamaan. Usahakan kedua kaki tegak, tidak menekuk lutut.
4. Lakukan berulang-ulang untuk melatih kekuatan kaki.

 

*)Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.

(Semangat Belajar)

No More Posts Available.

No more pages to load.